• Minggu, 4 Juni 2023

Kenali Lebih Jauh Yuks, Apa Itu Mindfulness dan Apa Manfaatnya?

- Sabtu, 7 Januari 2023 | 17:32 WIB
apa itu mindfulness? bagaimana menerapkannya? simak selengkapnya dalam artikel di bawah ini (leninscape/pixabay)
apa itu mindfulness? bagaimana menerapkannya? simak selengkapnya dalam artikel di bawah ini (leninscape/pixabay)

Adapun manfaat yang akan diterima oleh penderita kanker adalah sebagai berikut:
- Mengurangi stres
- Mengurangi rasa sakit
- Meningkatkan kualitas hidup
- Mengurangi kelelahan

Baca Juga: Tips Mudah dan Anti Gagal: Cara Hilangkan Bau Pada Kaki Secara Alami

- Mengurangi cachexia, atau kehilangan lemak dan otot pada tahap akhir penyakit
- Memberikan bantuan dari gangguan pencernaan
- Memperbaiki gejala gangguan tidur
- Meningkatkan respon imun

Tinjauan tersebut juga mencatat bahwa mindfulness bahkan dapat membantu mencegah kanker dengan meningkatkan kadar melatonin, hormon yang diketahui memiliki sifat antikanker.

2. Meningkatkan Daya Kognitif

Baca Juga: Suka Belajar Bahasa Asing? Apasih Manfaatnya? Cek Selengkapnya Yuks

Mindfulness tidak hanya membantu untuk fokus pada pikiran sendiri, melainkan berperan dalam kemampuan untuk berpikir secara fleksibel dan jernih seperti:

- Mampu memusatkan perhatian untuk jangka waktu tertentu (perhatian berkelanjutan)
- Mampu mengalihkan pikiran dan perhatian terlepas dari gangguan di sekitar (fleksibilitas kognitif)
- Menekan pikiran lain yang mengganggu fokus (penghambatan kognitif)

3. Meningkatkan Daya Ingat

Baca Juga: Habiskan Weekend Pertama 2023 dengan Menonton Film Indonesia Berikut

Dalam satu studi tahun 2019, beberapa peserta menerima pelatihan mindfulness selama empat minggu atau mengikuti kursus menulis kreatif. Hasil penelitian ini menunjukkan penurunan terbesar dalam gangguan proaktif, yang menghasilkan peningkatan dalam memori jangka pendek.

4. Penurunan Depresi

Mindfulness dinilai bisa menurunkan atau meringankan gejala depresi serta dapat mencegah gejala tersebut kembali lagi. Langkah ini bisa dilalui menggunakan terapi kognitif selama 8 minggu untuk hasil yang lebih baik.

Baca Juga: Benarkah Industri Penambangan Kripto Akan Merosot Kembali di Tahun 2023 Ini? Hoax atau Fakta?

5. Mengurangi Kecemasan dan Stres

Halaman:

Editor: Tim Editor Muda Bahagia 02

Sumber: Berbagai sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Ramalan Zodiak Hari ini Minggu 4 Juni 2023

Minggu, 4 Juni 2023 | 01:43 WIB

Lirik Lagu 'Tega' by Tiara Andini

Minggu, 4 Juni 2023 | 00:25 WIB
X