MUDA BAHAGIA - Puasa di bulan Ramadhan merupakan puasa yang wajib dilaksanakan oleh umat Islam.
Puasa wajib yang dilakukan di bulan suci Ramadhan dalam waktu 30 atau 29 hari tersebut tentu memiliki tata cara atau aturan yang harus dilaksanakan.
Akan tetapi, apakah kamu tahu apa saja manfaat yang dapat kamu rasakan pada kesehatan tubuh dari menjalankan puasa?
Baca Juga: Hukum Mandi Wajib saat Puasa di Bulan Ramadhan, Berikut Ini Penjelasannya!
Bahkan sebagian orang yang memiliki penyakit tertentu dapat sembuh penyakitnya setelah menjalankan puasa.
Lantas penyakit apa saja yang dapat sembuh setelah melakukan ibadah puasa?
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Untuk Wilayah Semarang dan Sekitarnya: 26 Maret–1 April 2023
Dikutip MudaBahagia.com dari berbagai sumber, berikut ini merupakan manfaat dan penyakit yang dapat sembuh setelah melakukan ibadah puasa.
1. Menjaga kesehatan mental
Puasa dapat membantu menjaga kesehatan mental karena dapat membantu mengurangi stres dan kecemasan.
Tak hanya itu saja, puasa juga dapat membantu meningkatkan ketenangan pikiran dan membuat seseorang lebih fokus pada hal-hal yang positif.
Baca Juga: Doa yang Wajib Dibaca Saat Menjalani Puasa Ramadhan Di Hari Keempat
Dalam sebuah studi yang diterbitkan dalam jurnal Frontiers in Nutrition tahun 2020, diketahui bahwa puasa intermittent yang dilakukan dengan jadwal makan tertentu dapat membantu meningkatkan suasana hati dan mengurangi gejala depresi pada orang yang mengalami obesitas.
2. Meningkatkan kesehatan jantung
Artikel Terkait
Lowongan Kerja KAI Service, Simak Syarat dan Ketentuannya
Lowongan Kerja di PT Pamapersada Nusantara, Simak Syarat dan Cara Pendaftarannya
Bintangi Drama 'BoRa! Deborah', Yoo In Na beberkan Rahasia Khusus Saat Blind Date
Seungri Eks BigBang Dikabarkan Kencan dengan Influencer Cantik Yoo Hye Won di Thailand
Hukum Mandi Wajib saat Puasa di Bulan Ramadhan, Berikut Ini Penjelasannya!